![]() |
Add caption |
Menurut TopGear (TG) Nissan Serena Autech praktis dan fungsional. Sebagai MPV, sesuai dengan namanya, dia dituntut untuk menjadi mobil yang serbaguna. Pada intinya Serena Autech dapat mengangkut banyak orang dan memperlakukan mereka dengan nyaman dan di sisi lain juga memiliki fungsionalitas sebagai pengangkut barang.
Ruang bagasi yang luas ketika kursi baris ketiganya dilipat juga menjadi nilai lebih bagi Serena Autech. Hal ini membuat perjalanan jauh dengan membawa banyak barang bawaan menjadi masuk akal, dengan tetap menjaga kepraktisannya untuk penggunaan sehari-hari di dalam kota.
Harus diakui, kehadiran Serena Autech menambah persaingan pasar model MPV di Indonesia. Saat ini MPV menjadi kendaraan terfavorit dan mungkin paling ideal bagi kebutuhan masyarakat Indonesia. Secara keseluruhan, TG memilih 9 mobil terbaik di tiap kategori dan melakukan pengujian serta sesi foto di Bali.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar